ESA Restaurant masuk daftar salah satu restoran terbaik di Indonesia. Menunya merupakan hidangan Indonesia yang ditafsirkan lebih elegan bergaya fine dining.
Sebanyak 26 siswa di SMPN 3 Banjarangkan, Klungkung, Bali, keracunan seusai menyantap nasi campur di kantin. Puluhan siswa itu muntah-muntah hingga lemas.
Tak hanya menawarkan edukasi sejarah aviasi, ternyata ada kafe nyaman di area museum Satriamandala. Suguhannya berupa es wedang uwuh hingga mie godhok.
Selain yang populer, di Cibinong juga ada pilihan tempat makan yang tak kalah enak. Disebut sebagai 'underrated' sebagian di antaranya legendaris lezatnya.
Saat menikmati jamuan makan resmi, sering kali ada hal terjadi di luar dugaan. Bagaimana jika mengunyah makanan yang alot atau keras? Begini kata pakar etiket.