detikJateng
AKP Irfan, Lulusan Terbaik Akpol Kini Tersangka Halangi Usut Kasus Yoshua
Enam perwira polisi telah ditetapkan sebagai tersangka obstruction of justice terkait pembunuhan Brigadir J. Salah satunya peraih penghargaan Adhi Makayasa.
Kamis, 01 Sep 2022 16:42 WIB