Cristiano Ronaldo berhasil mencetak gol buat Al Nassr di final Piala Super Arab Saudi. Gol itu mengantarkan Ronaldo mencapai rekor baru dalam kariernya.
Kementerian PU akan membangun 100 sekolah rakyat hingga 2026 dengan anggaran Rp 20 triliun. Setiap sekolah membutuhkan lahan 5 hektare dan biaya Rp 200 miliar.