Corona di Indonesia ngegas lagi sejak akhir Maret. Kasus aktif atau pasien yang membutuhkan perawatan sudah melampaui 21 ribu orang, bertambah 1.573 kasus.
Kasus COVID-19 akibat Omicron BA.4 dan BA.5 mulai dominan di banyak negara, termasuk di Indonesia. Ini gejala terbanyak pada kasus subvarian BA.4-BA.5 RI.