Puluhan pelajar SD Negeri 28 Talang Ubi, PALI, Sumsel mengalami mual-mual hingga terpaksa dilarikan ke rumah sakit. Hal itu terjadi usai menyantap MBG.
Aksi solidaritas ditunjukkan para pedagang kaki lima di China. Mereka menyumbangkan pendapatan sehari penuh untuk membantu rekan mereka yang menderita kanker.
Menkes menyoroti masih tingginya angka diabetes di Tanah Air. Menurutnya, kebiasaan masyarakat mengonsumsi gula dan mengabaikan tubuh masih menjadi tantangan.