Kejari Bantaeng menetapkan Plt Kades Pattallassang, AZ, sebagai tersangka korupsi dana desa Rp 1,2 miliar. Penyidikan berlanjut untuk temukan pihak lain.
Ratusan polisi Magetan diterjunkan untuk memantau distribusi daging kurban di 235 desa. Ini untuk memastikan tepat sasaran dan meningkatkan kepedulian sosial.