Dua petugas PJR Polda Sumut terlibat kecelakaan dengan nenek berusia 70 tahun di Medan. Polda Sumut meminta maaf dan bertanggung jawab atas pengobatan korban.
Kronologi dua motor petugas Patroli Jalan Raya (PJR) Ditlantas Polda Sumut diduga menabrak seorang nenek bernama Rodiah (70) di Jalan Sisingamangaraja, Medan.
Kejagung memeriksa eks Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatra Utara (Kajati Sumut), Idianto, terkait kasus dugaan korupsi proyek jalan yang tengah diusut KPK.
Pria berinisial MS (38) membunuh ibu kandungnya, Suharni Lubis (61), di Mandailing Natal, Sumatera Utara (Sumut). Pelaku membunuh ibunya karena kesal dimarahi.