Polda Metro Jaya memproses permohonan restorative justice terkait kasus ijazah palsu Jokowi. Kedua tersangka, Eggie S dan Damai Hari Lubis, hadir untuk mediasi.
Kota Malang melaporkan kasus Influenza A (H3N2) subclade K. Dinas Kesehatan memastikan situasi terkendali dan mengimbau masyarakat untuk tetap waspada.
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) berharap blackbox atau kotak hitam pesawat ATR 42-500 yang hilang kontak di Maros, Sulawesi Selatan, ditemukan.
Eks Direktur PT PGN, Danny Praditya, dijatuhi hukuman 6 tahun penjara karena korupsi jual beli gas, merugikan negara USD 15 juta. Iswan Ibrahim divonis 5 tahun.
Bakamla menggagalkan penyelundupan pasir timah di perairan Selat Karimata bagian utara. Pasir timah itu diangkut kapal kayu di Kepulauan Lingga, Kepulauan Riau.