Ratusan guru madrasah di Tasikmalaya mendatangi DPRD untuk mengadukan kesejahteraan. Mereka mendesak kenaikan gaji yang merata tanpa diskriminasi kementerian.
Andreas Hugo menyoroti kesejahteraan guru di daerah terpencil. Andreas menyebut ketimpangan gaji guru di daerah besar dan daerah terpencil bukan rahasia lagi.