Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi kembali menegaskan Pemerintah melarang platform e-commerce asal China, Temu, masuk ke RI.
Jack Ma muncul lagi walau tidak secara fisik. Pendiri Alibaba itu mengirim surat pada para karyawan dalam rangka ulang tahun ke-25 raksasa e-commmerce itu.
Aplikasi e-commerce asal China, Temu, disebut mencoba mengajukan izin usaha ke Kemenkumham. Menteri Koperasi dan UKM bilang ini jadi ancaman bagi UMKM lokal.