Dalam Upacara HUT ke-80 RI, ada 76 nama anggota Paskibraka Nasional 2025 bertugas mengibarkan bendera. Kenali asal sekolah dan cita-cita mereka di sini!
Prabowo dikabarkan akan me-reshuffle Mendiktisaintek Satryo Soemantri hari ini. Komisi X DPR menyerahkan langkah penggantian menteri di kabinet kepada Presiden.
Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari atau Ning Ita menyalurkan bansos uang tunai ke 1.380 anak yatim piatu dan lansia. Besarannya Rp 500 ribu-Rp 1 juta.
Cak Imin dianugerahi tanda kehormatan dari Presiden Prabowo. PKB menilai bentuk pengakuan negara atas kiprah Cak Imin memperjuangkan pemberdayaan masyarakat.
"Tahun ini akan dibangun baru 4 Sekolah Garuda dan 4 Sekolah Transformasi Garuda. Kami di Komisi X menyetujui program unggulan Pak Prabowo ini," kata Lalu.
Pengprov PCI Bali memprediksi hanya tim putri yang akan diutus ke SEA Games 2025, mengingat prestasi emas di SEA Games 2023. Atlet Bali diharapkan mendominasi.
Waka Komisi X DPR RI Lalu Hadrian menyoroti 12 Sekolah Garuda Transformasi. Ia berharap anggaran sekolah itu lebih baik dialihkan untuk perbanyak beasiswa.