Pasangan suami istri di Pangandaran ditangkap setelah menghasilkan Rp 64 juta dari live streaming konten seks. Mereka terancam hukuman penjara hingga 12 tahun.
KPK menyita mobil Mercy peninggalan Presiden ke-3 RI, BJ Habibie. Mobil itu disita karena dibeli Ridwan Kamil (RK) dan diduga terkait dugaan korupsi Bank BJB.
Polisi membongkar penimbunan 2 ton BBM bersubsidi Bio Solar di Maros. Seorang pria ditangkap, penyelidikan berlanjut terkait permintaan dari pihak lain.
"Pemerintah dan BI mempersiapkan fasilitas yang berupa tarif PPh (Pajak Penghasilan) 0% atas pendapatan bunga pada instrumen penempatan DHE," kata Airlangga.
Ketua Komisi XI DPR Mukhamad Misbakhun menegaskan pelemahan nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS tidak dipengaruhi penggeledahan kantor Bank Indonesia oleh KPK.