1 Muharram 2022 jatuh pada tanggal berapa? Ini menjadi pertanyaan yang banyak dicari oleh masyarakat menjelang perayaan Tahun Baru Islam 2022 sebentar lagi.
Pengertian tahun baru hijriyah perlu diketahui. Tahun baru hijriyah atau disebut juga tahun baru Islam merupakan salah satu hari penting bagi umat muslim.