LBH Kota Jogja jadi kuasa hukum Dosen Departemen Perikanan Fakultas Pertanian UGM, Noer Kasanah yang dibebastugaskan usai mengajukan kenaikan pangkat jabatan.
Tersangka pelecehan seksual berbasis AI, Chiko Radityatama, ditahan di Rutan Polda Jateng. Ia diduga memanipulasi foto teman menjadi konten pornografi.