Menteri Sosial yang juga Elite PDIP Risma muncul membayangi mantan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa di survei Litbang Kompas terkait Pilgub Jawa Timur.
Lima buah kotak pripih ditemukan tim pemugaran candi di Candi Plaosan Lor, Prambanan, Klaten. Lima kotak pripih itu terbuat dari batu andesit dan batu putih.
Flyover Terminal Teluk Lamong tuntas dibangun sejak 2021 tapi belum bisa dilewati kendaraan. Walkot Eri mengatakan dalam waktu dekat flyover itu bisa dilewati.
PP PBSI mencari ketua umum baru untuk menahkodai induk federasi bulutangkis nasional. Musyawarah Nasional (Munas) akan dilakukan di Surabaya 10-12 Agustus 2024.