Atlet asal Sumut menyumbangkan 36 medali untuk kontingen Indonesia di SEA Games 2025. Hal itu diketahui dari unggahan Bobby Nasution di Instagram pribadinya.
Polisi amankan 3 orang yang mencuri sembako di rumah dinas Wali Kota Medan, di Jalan Jenderal Sudirman. Para pelaku merupakan juru masak dan personel Satpol PP.
Bobby melalui tim internalnya mengambil formulir pendaftaran bacalon Gubsu ke beberapa parpol. Tim itu ngaku tak diberi tugas untuk ambil formulir ke PDIP-PKS.