Berkunjung ke Lampung kurang pas tidak datang ke Slanik Waterpark. Lokasi ini cocok untuk seru-seruan bersama keluarga atau teman sebagai tempat untuk berlibur.
Salah satu yang dinanti menjelang perayaan Hari Imlek adalah atraksi barongsai dan liong. Sebelum pertunjukan, biasanya para pemain barongsai giat berlatih.