Bus rombongan Bonek mengalami kecelakaan di Tol Pekalongan akibat mobil BRV melawan arus. Semua penumpang bus selamat, namun satu orang di mobil meninggal.
Sigra tertabrak KA Blambangan Ekspres di pelintasan palang pintu Kelurahan Latek, Bangil, Pasuruan. Mobil itu terlempar beberapa meter dan bagian depannya remuk
Dari hasil penggeledahan, ditemukan sebuah kantong plastik putih dengan nama salah satu pusat perbelanjaan yang berisi tas kain kuning dengan tulisan 'Pahlawan'