Tenaga Ahli Utama KSP Theofransus Litaay mengatakan pemda menjadi ujung tombak dalam proses pembebasan Pilot Susi Air Philips Marthen yang disandera KKB.
Foto Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens kembali beredar usai 10 bulan disandera KKb. Philip melakukan pose salam komando bersama pimpinan KKB Egianus Kogoya.