Kapal nelayan mengalami kecelakaan di perairan pantai selatan Pandeglang, Banten. Akibat peristiwa itu satu ABK dilaporkan meninggal dunia dan satu hilang.
Sebuah kapal perahu motor yang bertolak Panarukan, Situbondo, mengalami kecelakaan laut di Perairan Selat Madura. Dua penumpang tewas, 2 penumpang hilang.
KLM Putri Kuning tenggelam di wilayah perairan Giligenting, Sumenep, Jatim. Kapal tersebut awalnya berlawar dari dari Pelabuhan Panarukan, Kabupaten Situbondo.