Warga yang berulang tahun Januari dan Februari dapat mengikuti Cek Kesehatan Gratis hingga 30 April. Program ini bertujuan mempermudah akses layanan kesehatan.
Pasar kripto anjlok, Bitcoin turun di bawah US$ 105.000. Likuidasi besar-besaran terjadi, namun ini dianggap proses pembersihan untuk stabilitas pasar.
Polda Jateng melakukan penyelidikan kasus tukang kayu di Pekalongan tertipu Rp 2,6 M dengan modus bisa masuk Akpol. Terlapor adalah dua polisi dan dua sipil.
Film "Andai Ibu Tidak Menikah dengan Ayah" mengisahkan drama keluarga tentang pengorbanan dan pilihan hidup. Tayang mulai 4 September 2025 di bioskop nasional.