Polri menggelar Operasi Ketupat 2022 mulai tanggal 28 April-9 Mei 2022. Polri telah menyiapkan sejumlah strategi dalam menghadapi mudik Lebaran tahun ini.
Operasi Ketupat 2022 merupakan operasi terpusat dari Polri untuk mengamankan Hari Raya Idul Fitri 1443 H. Operasi Ketupat digelar mulai 28 April-9 Mei 2022.