Pada Oktober 2020, telur asin ditetapkan sebagai warisan budaya takbenda (WBTb) oleh Kemdikbud. Berikut sejarah telur asin Brebes menurut sejarawan Wijanarto.
Kerajinan berbahan mendong merupakan salah satu dari sekian banyak produk kerajinan khas Tasikmalaya. Industri kreatif yang satu ini mampu tembus pasar ekspor.
Selain tari-tari tradisional yang bersumber dari Keraton Solo, masih banyak tarian Jawa Tengah yang energik, lahir dari masyarakat dengan bermacam latar budaya.