Seorang Polisi Wanita berinisial NH (21) menjadi korban penjambretan di Jakarta Pusat. Kedua pelaku yaitu, pria FR (24) dan wanita DFN (28) kini ditangkap.
MA (22) dan DS (28) jambret yang beraksi di Jalan Orchard Boulevard, Batam, Kepri ditangkap polisi. Keduanya ditembak karena melawan petugas saat ditangkap.
Setelah hampir setahun buron, pelaku penjambretan RR (20) ditangkap di Bali. Ia mengaku hasil kejahatan digunakan untuk membeli narkotika dan kebutuhan pribadi.