Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Suharyanto, mendatangi lokasi musala roboh di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Khoziny, Sidoarjo, Jawa Timur.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli menjanjikan kejutan dalam penetapan UMP 2026. RPP sudah di meja Presiden dan akan segera diumumkan. Tunggu kabar baiknya!
Menteri Kehutanan Raja Juli di Belem Climate Summit, Brasil, menegaskan komitmen Indonesia untuk menyerahkan 1,4 juta hektare hutan kepada masyarakat adat.