detikFood
Pisangnya Dimakan Kelelawar, Toko Buah Ini Jadi Sorotan
Insiden di sebuah toko buah menjadi sorotan. Pisang yang digantung terlihat dihinggapi kelelawar hingga membuat toko itu disorot pihak berwenang.
Kamis, 27 Feb 2025 18:00 WIB