Pertamina Patra Niaga memastikan pasokan energi aman di Aceh, Sumut, dan Sumbar. Distribusi BBM dan LPG dipulihkan, dengan dukungan operasional darurat.
Peraturan Pemerintah (PP) soal Pengupahan ditandatangani Presiden Prabowo Subianto, Selasa (16/12/2025). Cek simulasi kenaikan UMP berdasarkan aturan tersebut.
Pemerintahan Prabowo Subianto berkomitmen transisi ke energi terbarukan, menargetkan 53 GW dari sumber baru. Eddy Soeparno ajak ASEAN investasi energi hijau.
Kementerian Pertanian mengakui keluhan distributor tentang kecilnya margin fee pupuk subsidi. Tiga alternatif kenaikan keuntungan diajukan untuk solusi.