detikJateng
Usai Tikam Mantan Pacar, Pria di Pati Nekat Tusuk Perut Sendiri
Seorang ibu muda di Kabupaten Pati ditusuk seorang pria yang diduga mantan pacarnya. Usai menusuk korban, pelaku diduga menusuk perutnya sendiri.
Selasa, 03 Sep 2024 16:03 WIB