detikNews
Kejagung Geledah Rumah Tersangka BTS Sadikin Rusli, Temukan Bukti Elektronik
Kejagung menemukan barang bukti elektronik saat melakukan penggeledahan rumah Sadikin Rusli di Surabaya, Jawa Timur.
Senin, 16 Okt 2023 12:48 WIB