Fraksi-fraksi DPR RI sepakat melanjutkan pembahasan RAPBN 2026. Mereka menyoroti alokasi anggaran, program Makan Bergizi Gratis, dan transformasi ekonomi.
Diskon PPNBM 3 persen hanya berlaku untuk mobil hybrid disampaikan Rustam Effendi selaku Analis Kebijakan Ahli Madya Badan Kebijakan Fiskal Kemenkeu RI.