Gunung Marapi di Sumbar mengalami erupsi sebanyak 46 kali selama dua hari. Peristiwa itu menyebabkan 11 orang pendaki tewas dan 18 lainnya masih hilang.
Prabowo mengunjungi rumah korban pesawat Super Tucano. Prabowo membagikan nomor teleponnya ke keluarga untuk membantu bila keluarga membutuhkan bantuan.
Jabal Uhud atau Gunung Uhud merupakan salah satu tempat yang menyimpan sejarah penting Islam. Gunung Uhud juga menjadi tempat ziarah dan saksi Perang Uhud.