Lima musisi internasional, termasuk Deerhoof dan King Gizzard, memboikot Spotify karena CEO-nya berinvestasi di teknologi militer dan isu royalti rendah.
Ketua LMKN Dharma Oratmangun merespons sikap pelaku usaha yang kelimpungan terkait royalti lagu. Menurutnya, membayar royalti lagu tidak membuat usaha bangkrut.
Guan Yin The Musical hadir megah di JIEXPO Theater, menyuguhkan paduan musik dan seni panggung. Pertunjukan ini mengeksplorasi kisah welas asih Guan Yin.
Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) 2025 hadir dengan dua kategori baru. Pendaftaran lagu dibuka hingga 5 Juli 2025. Dukung perkembangan musik kontemporer!