PSMS Medan terus melengkapi susunan pemainnya jelang Championship musim 2025/2026. Terbaru, mantan gelandang Persebaya Surabaya bergabung bersama PSMS Medan.
Pengacara Hotman Paris Hutapea merespons tuntutan 2 tahun penjara terhadap Razman Arif Nasution. Hotman ingin nantinya vonis hukuman terhadap Razman diperberat.
Viral video keributan pemuda di dekat rel KA Lamongan. Aksi saling lempar batu terjadi ketika palang pintu pelintasan tertutup, ada kereta api yang mau lewat.
Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto keberatan dengan kehadiran penyelidik KPK, Arif Budi Raharjo sebagai saksi di persidangan. Hasto nilai keterangan saksi opini.