Selain ekonomi, psikolog klinis menyebut kecanduan judi online ternyata bisa karena faktor genetik atau keturunan. Hal ini karena adanya pengaruh dopamin.
Judi online semakin banyak memakan korban, banyak kasus berakhir fatal, pembunuhan, terlilit hutang. Bagaimana mengetahui gerak-gerik kecanduan judi online?
Perceraian di Kabupaten Sleman di tahun 2024 mencapai ratusan kasus setiap bulan. Faktor pemicu perceraian itu salah satunya karena dampak dari judi online.
Oknum perwira TNI inisial Letda R kini diperiksa dan ditahan terkait kasus penggelapan uang satuannya Rp 876 juta di Brigif 3/TBS untuk bermain judi online.
Polda Metro Jaya terus berupaya memberantas praktek judi online. Hasilnya, sejak bulan Januari hingga Juni 2024 mereka berhasil mengungkap 23 kasus judi online.