detikJogja
Protes Jalan Srikayangan Rusak, Warga Kulon Progo Tanami Pohon Pisang
Warga sejumlah padukuhan di Srikayangan, Sentolo, Kulon Progo, menanam puluhan pohon pisang. Aksi itu sebagai bentuk protes karena jalan sudah 3 tahun rusak.
Senin, 16 Jun 2025 15:02 WIB