Puluhan personel Satlinmas Bumiayu membentangkan bendera merah putih raksasa berukuran 3x79 meter saat HUT ke-79 RI. Ini sebagai wujud penghormatan kemerdekaan.
Prosesi kirab duplikat bendera Merah Putih dan teks proklamasi akan dikirimkan dari Monas ke IKN Nusantara hari ini. Hal ini menjadi pertama dalam sejarah.