Sejumlah daerah di Aceh masih berpotensi terjadi angin kencang hingga Senin 21 Juli mendatang. Kecepatan angin diperkirakan mencapai 5-35 kilometer perjam.
Tak hanya di Indonesia, hujan ekstrem dan banjir melanda banyak negara saat ini, dengan berbagai dampak serius terhadap kehidupan manusia dan infrastruktur.