Arus lalu lintas di jalur pantura Situbondo sempat macet total selama kurang lebih 4 jam gegara tangkis sungai di pinggir jalan jebol. Alat berat didatangkan.
Jakarta kini punya jembatan bascule pertama bernama Jembatan Antar Kampung (JAK) Angkat Gandaria. Jembatan tersebut pun disambut antusias oleh warga Gandaria.
Wacana penambahan bandara internasional di Indonesia diungkapkan Prabowo. Namun, pengamat menilai jumlah bandara sebaiknya dikurangi untuk efektivitas.
Selain bantuan logistik, Kemensos juga mengerahkan personel Tagana Kabupaten Sukabumi dan Tagana Kabupaten Pangandaran untuk melakukan asesmen dan evakuasi.