Bupati Bogor terima penghargaan Tokoh Peduli Disabilitas di Metropolitan Award 2025. Ia dedikasikan penghargaan untuk masyarakat dan tokoh inspiratif lainnya.
Disdik Kabupaten Sukabumi prioritaskan pendidikan inklusif untuk semua anak. Setiap anak berhak belajar tanpa diskriminasi, termasuk yang berkebutuhan khusus.
Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat dorong pendidikan inklusif sebagai solusi tantangan global. Pemerintah diminta perkuat regulasi dan anggaran untuk pendidikan.
23 ribu guru honorer sertifikasi dan non sertifikasi tingkat SMA/SMK/SLB di Sumsel akan mendapat tambahan pendapatan sesuai perintah Presiden Prabowo Subianto
Kementerian Agama menetapkan Idulfitri pada 31 Maret 2025. Pemkot Surabaya sediakan shaf disabilitas dan juru bahasa isyarat di Salat Id di Taman Surya.