detikNews
Prabowo Sebut 25% Anak di RI Kelaparan, Ungkap Strategi Makan Bergizi Gratis
Prabowo mengungkap 25% anak Indonesia mengalami kelaparan setiap hari. Ia membeberkan strateginya dengan program makan bergizi gratis untuk mengatasi kelaparan.
Selasa, 19 Nov 2024 12:47 WIB