Faiz Tosal, penjual bubur Surabaya pernah viral karena kemampuan bahasa Jepang dan Inggris. Meski pembeli tak seramai dulu, dia punya banyak cara memupuk asa.
Terletak di lantai 90 dari hotel Pan Pacific Jakarta, restoran Jepang yang satu ini tawarkan pengalaman berbuka puasa yang menarik dengan hidangan beragam.
Buah atap atau kolang-kaling jadi takjil yang legit. Bisa dibuat manisan dengan bahan alami. Gula aren, buah naga atau gula putih. Kenyal legitnya nagih.