Mensos berikan pandangan mengapa Sekolah Rakyat digagas Presiden Prabowo di tengah adanya sekolah negeri yang sudah gratiskan biaya. Begini penjelasannya.
Indonesia sukses memborong tiga medali emas di ajang internasional ASEAN Youth Esports Championship (AYESC) 2025. Alhasil Indonesia meraih gelar juara umum.
Di Desa Randualas, Khalisa, balita 18 bulan dengan bibir sumbing, butuh bantuan untuk operasi. Orangtuanya berharap uluran tangan dermawan demi kesembuhannya.
Sekolah Rakyat rintisan di Kota Subulussalam, Aceh, siap beroperasi pada September 2025. Saat ini, proses renovasi gedung sudah memasuki tahap finalisasi.
Tiga remaja ditetapkan jadi pelaku atau anak berhadapan dengan hukum di kasus perundungan remaja perempuan di Tambora, Jakbar. Pelaku dititip di rumah aman.