Ikan menjadi bahan makanan tinggi protein yang banyak dikonsumsi masyarakat dunia. Ternyata ada beberapa olahan ikan dengan rasa yang enak layak untuk dicoba!
Tempat makan ayam goreng yang enak banyak tersebar di Bandung. Ayam goreng disajikan hangat dengan lalapan dan sambal. Berikut rekomendasi yang patut dicoba!
Kantin Bu Tatang menjadi tempat yang cocok untuk melepas rindu masakan ibu di rumah. Tempat ini menjadi andalan bagi mahasiswa di sekitar Jalan Sekeloa Bandung.
Jajanan terkenal di kawasan Stasiun Gondangdia termasuk Dimsum Rapnesia. Dimsum di sini laris diburu pelanggan, bahkan bisa terjual hingga 3.750 buah per hari!