Hakim ketua Wahyu Iman Santoso kaget saat mengetahui berita acara interogasi (BAI) terkait kematian Brigadir Yosua Hutabarat bisa dikoreksi oleh Ferdy Sambo.
Riko (21) membunuh mantan pacarnya, Elisa Siti Mulyani (23) dengan memakai kloset jongkok. Riko nekat membunuh korban karena sakit hati karena diselingkuhi.