Delapan wakil Indonesia berhasil menembus perempatfinal Badminton Asia Championships 2022. Namun ada lima wakil Merah Putih yang harus terhenti di 16 besar.
Aksi mogok pelaku wisata mewarnai keputusan kenaikan tiket mahal komodo menjadi Rp 3,75 juta. Pemkab Manggarai Barat menyatakannya sebagai aksi tanggap darurat.
Pemda Kabupaten Manggarai Barat, NTT, akan memungut retribusi kapal pinisi yang menyelenggarakan peran akomodasi hotel dan restoran di perairan Labuan Bajo.