Tambahan daging sapi cincang membuat nasi goreng jadi gurih enak rasanya. Apalagi ditambah telur dan sedikit cabe bubu. Gurih-gurih pedas dan lezat rasanya.
Tahu goreng selalu jadi favorit saat buka puasa. Rasanya renyah gurih apalagi saat masih hangat. Ada tahu isi aci, isi sayuran atau isi perkedel kentang.
Jelang akhir bulan tetap bisa bikin camilan enak. Seperti gorengan dari roti tawar diisi adonan udang dan ayam ini. Gurih renyah, enak dicocol saus cabe.
Kalau mau membuat kue simpel untuk Natal, kamu bisa buat citrus pound cake. Cake ini simpel dan mudah dibuat namun tampil cantik dan rasanya manis asam segar.
Pete menjadi makanan yang umum ditemui di Indonesia. Biasa dikonsumsi sebagai lalapan bersama sambal. Kalau suka mengonsumsi pete, ini manfaat dan efeknya.
Harga kedelai terus melonjak membuat perajin tahu-tempe di Pulau Jawa melakukan aksi mogok produksi. Imbasnya terlihat pada beberapa tukang sayur di Jakarta.