Mahkamah Konstitusi memutuskan dua gugatan PSU Pilkada 2024 lanjut ke pembuktian, termasuk Barito Utara dan Kepulauan Talaud. Sidang dilanjutkan 8 Mei 2025.
Komisi II DPR akan rapat ulang dengan Mendagri, KPU, hingga Bawaslu terkait jadwal pelantikan kepala daerah. Salah satu pertimbangan lantaran dissmisal MK.
KPU akan mematuhi putusan MK mengenai penghapusan ambang batas pencalonan presiden. KPU siap menerima berapa pun total pasangan calon yang akan diusung.
Hakim PN Jaksel mengabulkan permohonan pencabutan praperadilan Firli Bahuri terkait status tersangkanya. Ini ketiga kalinya Firli mengajukan praperadilan.