Pemerintah Ukraina mengungkapkan nama tiga jenderal Korut yang mendampingi ribuan tentara Pyongyang yang dikerahkan ke Rusia untuk membantu perang di Ukraina.
Kembalinya Donald Trump ke Gedung Putih akan menjadi "kesempatan sekali dalam seribu tahun" bagi Korea Utara, menurut seorang pembelot Korea Utara, Ri Il Kyu.
Kim Jong-un disebut mengalami berbagai masalah kesehatan terkait obesitas. Pemerintah Korut dilaporkan tengah mencari obat di luar negeri untuk hal tersebut.
Kim Jong-un mengalami masalah kesehatan akibat obesitas. Pemerintah Korea Utara kini pun sibuk mencari obat dari luar negeri untuk menyembutkan Kim Jong-un.