Jerry Massie menilai pemungutan suara ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Serang tidak akan mengubah kemenangan pasangan nomor urut 2 Ratu Zakiyah-Najib Hamas.
Kapolda Banten Irjen Suyudi Ario Seto mengatakan pihaknya akan berkoordinasi dengan Bawaslu dan KPU terkait pemungutan suara ulang (PSU) di Kabupaten Serang.