Operasi Modifikasi Cuaca di Sumatera Barat diperpanjang hingga 31 Juli 2025, berhasil menekan kebakaran hutan mendekati nol. Fokus perluasan ke wilayah lain.
Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Andre Rosiade, salurkan ribuan beasiswa PIP untuk siswa di Sumbar. Total dana lebih dari Rp 2,5 miliar untuk mendukung pendidikan.
Ketua Umum IKM, Andre Rosiade, mengajak perantau Minang di Malaysia bersatu dan membantu kampung halaman. IKM berkomitmen membangun solidaritas dan aksi nyata.